Ajaib Bayi Ini Lahir Tanpa Usus dan Tetap Hidup Hingga Kini

Seorang bayi yang lahir prematur pada 27 Juli 2011 di sebuah kota kecil bernama Tecuci, Romania dengan berat badan kurang dari 1,8 kg secara ajaib lahir tanpa memiliki usus sebab ketika lahir bayi ini hanya memiliki usus sepanjang 10 cm seharusnya bayi yang normal memiliki usus sepanjang 3 meter. Namun anehnya bayi ini dapat bertahan hidup hinga kini usianya telah mencapai 8 bulan.
Ajaib Bayi Ini Lahir Tanpa Usus dan Tetap Hidup Hingga Kini - Infoinfo unik
Bayi yang bernama andrei kini telah berusia 9 bulan dengan usus nya yang hanya 10 cm saja di perkirakan bayi ini tidak akan bisa bertahan hidup hinga lama.

Bantuan pun datang menghapiri bayi malang ini beberapa donatur dari Eropa dan Amerika Serikat menawarkan bantuan untuk melakukan oprasi cangkok usus di amerika serikat agar bayi ini dapat bertahan hidup hinga dewasa.

“Bantuan telah berdatangan, khususnya dari luar negeri dan lembaga swadaya masyarakat,” kata Dr Catalin Cirstoveanu, kepala divisi neonatus di Marie Curie Children’s Hospital, Bucharest seperti dikutip dari Washington Post, Senin (9/4/2012).

Ongkos oprasi yang harus dilakukan Andrei ini pun mencapai ratusan ribu dolar dengan batuan para donatur keluarga bayi pun merasa terbantu dan berharap dapat melihat anaknya bisa terus bertahan hidup hinga dewasa.

Tanpa operasi tersebut, diperkirakan Andrei akan kesulitan untuk bertahan hidup lebih dari 3 bulan ke depan. Meski dilaporkan tampak ceria dan sangat menyukai kontak dengan orang-orang di sekitarnya, Andrei masih harus ditempatkan di dalam inkubator karena kondisinya lemah.

“Seharusnya dia sudah meninggal sekarang, tetapi dia punya kesempatan. Tapi dia butuh operasi ini sesegera mungkin. Ini sangat mendesak,” kata Dr Cirstoveanu.

sumber:palingseru.com
Baca juga
8 Kemampuan Paling Mengagumkan dari Otak Bayi
Kisah Bayi Unik - Bayi Ajaib - Bayi Paling Aneh diDunia
Aksi Gila Penyembuhan Bayi
8out of 10 based on 32155 ratings. 8 user reviews.
thumbnail
Judul: Ajaib Bayi Ini Lahir Tanpa Usus dan Tetap Hidup Hingga Kini
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Aneh, fakta unik, Kisah Nyata :

0 comments:

Posting Komentar

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz